Minggu, 27 Februari 2011

Pemutaran Film @Pesta Buku Purbalingga 2011

Panitia Pesta Buku Purbalingga 2011
kerjabersama
Cinema Lovers Community

Pemutaran Film Pendek dan Behind the Scene

Kamis, 3 Maret 2011
Jam 19.00-21.00
Di Pelataran GOR Mahesa Jenar
Kompleks Kya Kya Mayong Purbalingga

DISINI PANGLIMA BESAR DILAHIRKAN
Behind the Scene Disini Panglima Besar Dilahirkan
Padmashita Kalpika l Brankas Film-SMAN 2 Purbalingga l Dokumenter l 14’59” l 2010
Seorang Jenderal Besar dilahirkan di sebuah kota kecil bernama Purbalingga.
* Film Dokumenter Favorit Penonton (CLC Award) Festival Film Purbalingga 2010

KADO SUKET
Behind the Scene Kado Suket
Puspa Juwita l Ekskul Sinematografi-SMAN Rembang, Purbalingga l Fiksi l 05’59” l 2010
Siti, sahabat Sarpin sejak kecil, hendak berulang tahun. Namun Sarpin merasa tak pantas menghadiri hari bahagia sahabatnya itu. Kenangan masa kecil menyeruak, mewujud sebagai kenangan abadi tak terlupa.
* Harapan I Festival Film Remaja 2010
* Official Selection Festival Film Pelajar Jogja 2010

BELAJAR SEJARAH DUNIA LEWAT LOGAM DAN KERTAS
Behind the Scene Belajar Dunia Lewat Logam dan Kertas
Annisah Nur Adinah l Daffodil Film-SMAN Bobotsari, Purbalingga l Dokumenter l 14’24” l 2010
Museum Uang Purbalingga memiliki koleksi mata uang 134 negara termasuk Indonesia.
* Official selection Festival Film Purbalingga 2010
* Editor Terbaik Festival Film Anak Medan 2010

LINGLUNG
Behind the Scene Ling Lung
Amrizal Faturrohman l Bozz Community-SMAN Bobotsari, Purbalingga l Fiksi l 08’45” l 010
Seorang pelajar SMA yang pelupa berkendaraan motor vespa. Dalam setiap langkah lakunya selalu aneh dan benar-benar menggambarkan kalau dia memang pelupa.
* Film Fiksi Pilihan Juri (JKFB Award) Festival Film Purbalingga 2010

ENDHOG
Behind the Scene Endhog
Padmashita Kalpika l Brankas Film-SMAN 2 Purbalingga l Fiksi l 15’12” l 2010
Kisah eksperimen untuk membuktikan antara melahirkan dan bertelur.
* Film Fiksi Terbaik Festival Film Purbalingga 2010
* Film Fiksi Favorit Penonton (CLC Award) Festival Film Purbalingga 2010

Tidak ada komentar:

Posting Komentar