Rabu, 11 Agustus 2010

PENINGKATAN MUTU TANAMAN DURIAN DENGAN TOP WORKING DI KECAMATAN KEMRANJEN


Pengertian : Merupakan usaha perbaikan mutu dengan memperbaiki tanaman yang sudah ada.

Keuntungan :
1.Dapat dilakukan pada semua umur tanaman
2.Tanaman berbuah lebih cepat
3.Nilai ekonomis meningkat
4.Perakaran lebih kuat
5.Jenis buah sesuai keinginan
6.Satu pohon dapat berbuah lebih dari satu jenis



Kerugian :
1.Pertumbuhan tanaman tertunda
2.Bagi tanaman yang sudah berbuah dapat menunda waktu berbuah

Baca Selengkapnya di sini

Tidak ada komentar:

Posting Komentar