1. Hijauan Makanan Ternak (HMT) : 71 Kg
2. Onggok kering : 15 Kg
3. Bekatul : 13 Kg
4. Starbio : 300 gr
5. Tetes tebu : 500 gr
6. Garam : 200 gr
7. Air : 5 lt
Cara Pembuatan:
- Cacah HMT dengan mesin pencacah
- Larutkan starbio, molases, garam dalam 5 liter air.
- Campur cacahan HMT dengan onggok, bekatul dan basahi dengan larutan starbio, molases, garam secara merata.
- Masukan campuran kedalam drum plastik dan tutup rapat-rapat.
- Biarkan selama 3 minggu hingga bahan campuran matang.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar